Saturday, August 15, 2009

Daftar Konsiliator DKI Jakarta


Berdasarkan Surat Keputusan Menakertrans RI :
No.: KEP-71/MEN/I/2006, tertanggal 12 Januari 2006
No.: KEP-291/MEN/IX/2006, tertanggal 14 September 2006

1. H Bambang Setiawan, SH.
Rumah: Poris Indah Blok D/219, Rt. 15/07, Cipondoh Tangerang, Banten.
Kantor: Modern Group (Fuji Film), Jl. Raya Bekasi Km. 25, Cakung Jakarta Timur. Tilp.: 021 557 44656, HP: 0812 802 1180

2. Ekalaya Halim, SH.
Kantor: Indra Central Building, Cempaka Putih Jl. Let. Jend. Suprapto No. 60 U, Jakarta Pusat (10510), HP: 0816 950 665

3. Nur Miarza, SH.
Rumah: Jl. Asem II/96, Rt. 13/02, P. Antasari Cipete Ateri Jakarta Selatan (12410), Tilp.: 021 9350 2948, HP: 0815 1319 0448

4. Lasman Y. Siahaan, SH.
Rumah: Jl. Ciliwung No. 35 Y Cililitan, Jakarta Timur.
Kantor: Jl. Ciliwung No. 29 Cililitan, Jakarta Timur, Tilp.: 021 8088 5239, HP.: 0812 9937 807

5. Sudioyono, S.Pd
Rumah: Pondok Ungu Permai Blok E. 12, No. Bekasi, Tilp.: 012 8898 3450, HP : 0812 905 3381

6. Nadjamudin Sanap, SH.
Rumah: Jl. Kestriaan VIII/H No. 31, Jakarta Timur, Tilp.: 021 8574 189, +628121110442

7. Erizal, SH. (Almarhum)
Rumah: Jl. Cilandak VIII No. 16, Jakarta Selatan, Tilp.: 021 750 3825, HP: 0816 1907 066

8. Drs. Mappesona
Rumah Komp. Inkopad Blok H 12 No. 18, Tajur Halang Bogor, Tilp.: 0251 554 087, HP: 0817 189 816

9. Roswita, SH.
Rumah: Jl. Lapangan Ros Raya Gg. Ismail No. 16, Rt. 08/ 06, Tebet, Jakart Selatan, Tilp.: 021 8379 1078 Hp: 081806300701

10. Rasudin Gultom, SH. MM.
Rumah: Jl Cendrawasih Raya No. 11 B, Jakarta Barat, Tilp.: 021 545 9716, HP:0817 4922 727

11. Sabar Hariono, SH.
Rumah: Perum Bukit Indah Blok D14/7, Cuiputat, tilp.: 021 740 7794, HP: 0817 851 550

12. Hilmy Ibrahim, SH.
Rumah: Jl. Kediri I/183, Depok II Tengah, Depok, Jabar. HP : 0815 8864123

13. Nur Witjaksono, Ir, MM.
Rumah: Jl. Gurita Raya No. C. 1 PJMI, Bintaro, Tangerang, tilp. :021 735 3380, HP. 0816 983 156

14. Heroe H. Tjondronegoro, SH., BSc. Ak.
Rumah: Jl. Prof. DR. Latumeten III/ 21, Jelambar, Jakarta 11460, Tilp.: (021) 94 843 443 , Fax.: 70 843 443 - HP: 0811 843 443, 0816 843 443, 0817 843 443

15. Hakimi Malik, SH.
Rumah: Jl. Kenari II No. 3, Jakarta Pusat., Tilp.: 021 3192 4387 - 021 851 3283, HP: 0816 1430 796

16. Eddy Zahari, Ir.
Rumah: Rajawali Blok J No. 2 Pondok Kelapa Dua, Cimanggis Depok, Tilp.: 012 871 5350, HP: 081310041444

Susunan Pengurus Konsiliator DKI Jakarta

FORUM KOMUNIKASI KONSILIATOR
DKI JAKARTA


Susunan Pengurus :
Ketua : Ekalaya Halim, SH.
Wakil Ketua : Heroe H. Tjondronegoro, SH., BSc. Ak.
Sekretaris : Nadjamudin Sanap, SH.
Wakil Sekretaris : Nur Miarza, SH.
Bendahara : Roswita, SH.

Otobiografi

Saya masuk Akademi Akunting Trisakti Jakarta pada tahun 1979 dan tamat tahun 1983 dengan gelar Sarjana Muda Akutansi, kemudian Saya melanjutkan kuliah ke fakultas Hukum Unveristas Tarumanagara Jakarta pada tahun 1983 dan tamat tahun 1990, setelah cuti selama 2 tahun karena tidak ada biaya, dan Gelar yang Saya Peroleh adalah Sarjana Hukum;

Pekerjaan Saya sebelum jadi pengacara adalah, pekerja pabrik (sambilan), pedagang batik, ikut orang cina berdagang Peti mati, kerja di berbagai Perusahaan sebagai pemegang buku, sebagai Internal Audit dan sebagai External Audit di Kantor Akuntan, membuka toko klontong di bilangan Jakarta Barat bersama calon Isteri Saya yang kemudian selanjutnya menjadi Isteri dan kemudian membuka Biro Jasa pembuatan SIM, STNK, menjadi ketua LBH Serikat Pekerja dan lainnya, baru terakhir membuka Kantor Pengacara dan menjadi Konsiliator DKI Jakarta;

Pada awal mulanya sebagai pengacara Saya bekerja terlebih dahulu di Kantor Advokat Jiyono Partodiharjo, SH. & Rekan sebagai Kepala Cabang, kemudian membuka Kantor sendiri dengan nama Advokat HH Tjondronegoro & Partners, sejak di keluarkan Izin Pengacara Praktek oleh pihak Pengadilan Tinggi DKI Jakarta pada tanggal 23 Maret tahun 1995 hingga kini;

Selain Jadi pengacara saya menjabat sebagai Konsiliator ketenagakerjaan DKI Jakarta, sejak tanggal 14 September tahun 2006 sampai saat kini;